Lingkup HP

mengulas tentang spesifikasi smartphone, harga smartphone, hardware smartphone, dan desain smartphone.

4 Kelemahan Motorola Moto X 16GB

4 Kelemahan Motorola Moto X 16GB

4 Kelemahan Motorola Moto X 16GB
Motorola Moto X 16GB

1. Kelemahan Internal Memori Motorola Moto X 16GB

Motorola Moto X 16GB mempunyai 4 masalah yang dikeluhkan penggunanya, pertama yang menjadi kekurangan di mata penggunanya adalah kapasitas internal memori yang terbatas. beberapa pengguna Motorola Moto X mengeluhkan jika internal memori Motorola Moto X sebesar 16GB, yang mana 16GB tersedia untuk penggunanya dianggap masih kurang. sedangkan yang 32GB kenapa juga masih terjual online?

2. Kelemahan Layar Motorola Moto X 16GB

beberapa pengguna Smartphone Motorola Moto X 16GB mengeluhkan jika layar ukuran 1280x720 itu masih ukuran standard semua smartphone pada umumnya (tidak istimewa), jadi mereka kurang puas.

3. Kelemahan Kamera Motorola Moto X 16GB

nah bagi para pengguna smartphone, mereka juga kurang puas dengan spesifikasi kamera Motorola Moto X yang hanya 10 Mp, plus juga hasil jeperetan dari Motorola Moto X 16GB kurang pencahayaannya, dibandingkan pesaing smartphone lainya.

4. Kelemahan GPS Motorola Moto X 16GB

ini hal terkhir yang jadi kekurangan Motorola Moto X, meski pabrikan MOTOROLA sudah meng'update software supaya lebih jitu, namun pengguna masih mengeluhkan kekurangan prihal GPS. nah silahkan kawan yang tentukan apakah memang ad kekurangan seperti diatas cukup menggangu atau hal yang lumrah saja bagi Motorola Moto X 16GB.

4 Kelemahan Motorola Moto X 16GB Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Media Grafis